Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2020

KELAS VIII : LATIHAN PLDV, SAY

Petunjuk : 1.       Silahkan selesaikan tugas dibawah ini dengan menguraikan jawabannya 2.       Tugas dikumpul dengan mengupload jawabannya ke japri WA 3.       Tugas dikumpul sampai jam 15.00   Soal : 1.        1.  Harga 1 buku dan 1 pulpen Rp 3.000, - . Jika harga 2 buku dan 3 pulpen Rp 7.000, - . Maka harga 5 pulpen dan 4 buku adalah ..   2.   A sep membeli 2 kg mangga dan 1 kg apel dan ia harus membayar Rp15.000,00, sedangkan Intan membeli 1 kg mangga dan 2 kg apel dengan harga Rp18.000,00. Berapakah harga 5 kg mangga dan 3 kg apel?  

KELAS IX : LATIHAN TRANSFORMASI

   Soal Soal Refleksi  Bayangan ∆ABC dengan A(2,1), B(6,1), C(5,3) karena refleksi terhadap sumbu y dilanjutkan rotasi (0,90°) adalah… A” (-1,-2), B” (-1,-6) dan C” (-3,-5)   Soal Dilatasi Luas bayangan persegipanjang PQRS dengan P(-1,2), Q(3,2), R (3,-1), S(-1,-1) karena dilatasi [0,3] dilanjutkan rotasi pusat O bersudut Ï€/2 adalah… Petunjuk :  1. Silahkan selesaikan soal diatas dengan cara diuraikan 2.  Kumpulkan jawaban diatas dengan cara di foto kemudian upload ke https://forms.gle/k7nfRpF7uDsXpXky6  

KELAS VIII: PLDV {Metode Eliminasi}

  Metode eliminasi Selanjutnya dengan metode eliminasi. Tujuan dari metode ini ialah menghilangkan atau mengeliminasi satu variabel agar tahu nilai variabel lain. caranya cukup mudah hanya dengan melihat langkah dibawah ini: Dari gambar diatas juga diketahui jika nilai x nya 100 sedangkan nilai y = 170. Sehingga bisa diketahui jika panjang talinya ialah 100 cm, sementara tinggi badan adi 170 cm.

KELAS IX : TRANSFORMASI ( DILATASI)

  Dilatasi (Perkalian) Dilatasi juga dikenal dengan sebagai perbesaran atau pengecilan sebuah objek. Apabila transformasi pada translasi, refleksi, serta rotasi hanya mengubah posisi benda, maka lain halnya dengan dilatasi yang melakukan transformasi geometri dengan cara merubah ukuran benda. Ukuran benda bisa akan dibuah oleh dilatasi menjadi lebih besar atau lebih kecil. Perubahan ini bergantung pada skala yang menjadi faktor dari pengalinya. Dilatasi titik A(a, b) pada pusat O(0,0) dengan faktor skala m Dilatasi titik A9(a,b) terhadap pusat P(k,l) dengan faktor skala Petunjuk :  1. Pahami Rumus dan Materi 2. Silahkan mencari literatur yang lain : (Buku paket) 3. Tidak ada tugas

KELAS VIII : PLDV {METODE SUBSTITUSI dan GABUNGAN}

  Metode substitusi Selanjutnya dengan metode substitusi yang tujuannya ialah menggnti nilai variabel dalam persamaan satu dari persamaan lain. Caranya dengan langkah dibawah ini. Menurut metode substitusi, juga didapat dengan nilai x sebesar 100 sedangkan y = 170. Sehingga bisa di peroleh, tinggi badan adi 170 cm sementara talinya memiliki panjang 100 cm. Metode gabungan Melihat dari namanya sudah bisa di tebak jika metode yang digunakan ialah gabungan antara metode eliminasi dengan metode substitusi. Langkahnya dengan memakai metode eliminasi lebih dulu untuk mencari nilai x. lalu gantilah variabel x nya dengan nilai yang kamu dapatkan dari metode substitusi tadi guna mencari nilai nilai y nya. Menurut metode gabungan diatas, didapatkan juga nilai x adalah 100 sementara nilai y = 170. Jadi, panjang talinya ialah 100 cm dan panjang atau tinggi tubuh adi 170 cm. Jika sudah ketemu semua nilainya, sekarang anda harus tahu panjang tali untuk bermain lompat tali adi sup

KELAS VIII: PLDV {Pengertian Suku, Koefisien, Konstanta Dan Variabel}

 Materi : Suku, Koefisien, Konstanta Dan Variabel Variabel yaitu suatu peubah / pemisal / pengganti dari suatu nilai / bilangan yang umumnya dilambangkan dengan menggunakan huruf atau simbol. Apabila ditulis dengan memisalkan:  a. kambing dan b. sapi Jadi = 5a + 3b, dengan a dan b ialah variabel Koefisien yaitu sebuah bilangan yang menyatakan banyaknya jumlah variabel yang sejenis. Koefisien juga bisa dikatakan sebagai bilangan di depan variabel karena penulisan untuk sebuah suku yang mempunyai variabel ialah koefisien didepan variabel. Contoh : 4p + 3q -10 -10 ialah suatu konstanta karena berapapun nilai p dan q, nilai -10 tidak ikut terpengaruh sehingga tetap (konstan) Suku ialah suatu bagian dari bentuk aljabar yang bisa terdiri dari variabel dan koefisien atau berbentuk konstanta yang tiap pada suku dipisahkan dengan tanda operasi penjumlahan. Petunjuk: 1. Silahkan pahami materi diatas 2. Selain membaca materi diatas silahkan buka buku paket yang sudah diberikan oleh s

KELAS VIII : SPLDV (METODE GRAFIK)

  Pengertian Persamaan Linear Dua Variabel Bentuk Umum SPLDV ax + b = c (Persamaan linear 1 variabel dengan variabelnya x) px + qy = r (persamaan linear 2 variabel dengan variabelnya x dan y) Keterangan: X dan y termasuk variabel pangkat satu. Lalu a, p, dengan q ialah koefisien. Sementara untuk b, c dan r merupakan konstanta.   Contoh Soal dan Penyelesainnya 1. Adi ingin melakukan lompat tali. Sementara tali yang dipakainya memiliki panjang 70cm lebih pendek dari tinggi badan adi. Supaya talinya tak tersangkut, adi perlu tali dengan panjang 2 kali panjang tali yang sebelumnya. Sehingga jika di ukur panjang talinya menjadi 30cm lebih panjang dibanding tinggi badan adi. Nah, tentukan berapa tinggi badan adi dan panjang tali yang dipakai untuk bermain lompat tali. Berapa panjang tali supaya talinya tak tersangkut bila di pakai lompat tali adi? Jawab: a. Langkah awal yang perlu dilakukan dalam menyelesaikan soal tersebut ialah dengan mengganti seluruh besaran yang terdapa

KELAS IX : MATERI UJI KOMPETENSI PERPANGKATAN

  Petunjuk kerja : 1. Silahkan dijawab Uji Kompetensi diatas dengan memilih soal sebanyak 5 soal 2. Diupload ke Berkas LKS 3. Silahkan kumpul paling lambat pukul 16.00 4. Daftar Hadir berarti ngumpul tugas  

KELAS VIII : ULANGAN HARIAN RELASI DAN FUNGSI

  Petunjuk Kegiatan 1. Jawablah Pertanyan berikut?  2. Upload Jawaban dari pertanyaan dibawah ini ke Link  LKS 1. Relasi dari himpunan A ke himpunan B  pada diagram panah di samping adalah . . . A. kurang dari B. setengah dari C. lebih dari D. faktor dari    2. Relasi “factor dari” dari himpunan P = {1, 2, 3} ke  Q = {2, 4, 6} ditunjukkan oleh diagram panah.. 3. K = {3, 4, 5} dan L = {1, 2, 3, 4, 5, 6, 7}, himpunan pasangan berurutan yang menyatakan relasi  “dua lebihnya dari” dari himpunan K ke L adalah …. A. {(3, 5), (4, 6)}  B. {(3, 5), (4, 6), (5, 7)} C. {(3, 1), (4, 2), (5, 3)} D. {(3, 2), (4, 2), (5, 2)} 4. Himpunan pasangan berurutan dari grafik catesius di bawah adalah …   A. {(2, 1), (3, 5), (4, 4), (6, 4)} B. {(1, 2), (2, 4), (4, 6), (5, 3)} C. {(1, 2), (2, 4), (4, 4), (4, 6), (5, 3)} D. {(2, 1), (3, 5), (4, 2), (4, 4), (6, 4)} 5. Range dari himpunan pasangan berurutan {(2, 1), (3, 5), (4, 2), (4, 4), (6, 4)}  adalah   A. {1, 2, 4, 5} B. {1, 2, 3, 4, 5} C. {1, 2, 3, 4, 5, 6

KELAS IX : Jumlah dan Hasil Kali Akar-akar

Jumlah dan Hasil Kali Akar-akar Penjumlahan dan perkalian akar-akar persamaan dapat dilakukan tanpa harus mengetahui nilai dari akar-akarnya. Jumlah akar-akar dapat diperoleh dengan : Sedangkan hasil kali akar-akar dapat diperoleh dengan: Dari penjabaran tersebut dapat diketahui bahwa : Penjumlahan akar-akar . Perkailan akar-akar . Ada beberapa bentuk pernyataan matematika yang bisa dirubah kedalam ( ) dan ( ). Tujuan dari perubahan bentuk ini untuk memudahkan dalam peyelesaian persoalan. Perubahan ini dapat dilakukan dengan menggunakan sifat-sifat aljabar. Berikut ini sebagai contoh bentuk-bentuk perubahan: Suatu persamaan kuadrat   memiliki akar-akar p dan q. Tentukan nilai dari   . Pembahasan : Berdasarkan persamaan diketahui bahwa: Sehingga diperoleh                                                                   Kegiatan :  1. Silahkan pahami materi diatas 2. Bagi yang belum memahami Silahkan ajukan pertanyaan di blogger atau WA 3. Tidak ada tugas  

KELAS VIII : FUNGSI

  Materi Power Poin Relasi http://bit.ly/PPT_RELASI POWER POIN MATERI FUNGSI  http://bit.ly/Materi_Fungs i Kegiatan : 1. Pelajari materi fungsi diatas dengan cermat 2. Buatlah 5 soal berserta jawabannya  3. Dijawab dibuku latihan kemudian upload jawaban ke http://bit.ly/BERKAS_HASIL_KERJA 4. Absen di Blogger

KELAS IX : MELENGKAPI KUADRAT SEMPURNA

  Melengkapi Kuadrat Sempurna Melengkapkan kuadrat sempurna adalah metode dengan mengubah umum menjadi bentuk kuadrat sempurna seperti   ( x + 1 ) 2   (x+1)^{2}   ( x + 1 ) 2 atau ( 2 x − 3 ) 2 (2x-3)^{2} ( 2 x − 3 ) 2 . Metode ini mengubah bentuk a x 2 + b x + c = 0 ax^{2}+bx+c=0 a x 2 + b x + c = 0 menjadi bentuk: x 2 + b x + ( b 2 ) 2 = ( b 2 ) 2 − c x^{2}+bx+(\frac{b}{2})^{2} = (\frac{b}{2})^{2} - c x 2 + b x + ( 2 b ​ ) 2 = ( 2 b ​ ) 2 − c   ( x + b 2 ) 2 = ( b 2 ) 2 − c (x + \frac{b}{2})^{2} = (\frac{b}{2})^{2} - c ( x + 2 b ​ ) 2 = ( 2 b ​ ) 2 − c Contoh Soal Kuadrat Sempurna 1. Tentukan himpunan penyelesaian dari x 2 − 2 x + 1 = 7 x^{2}-2x+1=7 x 2 − 2 x + 1 = 7 dengan melengkapkan kuadrat sempurna!   Pembahasan: x 2 − 2 x + 1 = 7 x^{2}-2x+1=7 x 2 − 2 x + 1 = 7 ( x − 1 ) 2 = 7 (x-1)^{2}=7 ( x − 1 ) 2 = 7 ( x − 1 ) 2 = 7 (x-1)^{2}=\sqrt{7} ( x − 1 ) 2 = 7 ​ x = ± 7 + 1 x = \pm \sqrt{7} + 1 x    = ± 7 ​ + 1 x 1 = 7 + 1 x_{1} = \sqrt{7}+1 x 1    ​ = 7 ​ + 1 atau x 2 = − 7

KELAS VIII : MATERI RELASI (RELASI DAN FUNGSI)

  Materi Power Poin Relasi http://bit.ly/PPT_RELASI Kegiatan : 1. Peelajari materi diatas 2. Buatlah 3 contoh dari Relasi  3. Silahkan dikumpul Jawabannya di http://bit.ly/BERKAS_HASIL_KERJA 4.  Siswa yang belum paham silahkan isi dikolom komentar.

KELAS IX : Jumlah dan Hasil Kali Akar-akar (PERSAMAAN KUADRAT)

  Jenis Akar-akar Persamaan Kuadrat Jenis akar-akar persamaan kuadrat dapat ditentukan dengan mengetahui nilai “Diskriminan” (D). Nilai diskriminan terdapat dalam rumus abc sebagai : Sehingga rumus abc menjadi: Tanda akar diskriminan dalam rumus abc menentukan jenis dari akar-akar persaaman kuadrat, apakah bilangan real atau tidak real. Sehingga jenis akar-akar PK adalah: Jika D < 0 maka akar-akarnya tidak real. Jika D > 0 maka akar-akarnya real ( ) dan berbeda ( ). Jika D = 0 maka akar-akarnya real ( ) dan sama atau kembar ( ). Jumlah dan Hasil Kali Akar-akar Penjumlahan dan perkalian akar-akar persamaan dapat dilakukan tanpa harus mengetahui nilai dari akar-akarnya. Jumlah akar-akar dapat diperoleh dengan : Sedangkan hasil kali akar-akar dapat diperoleh dengan: Dari penjabaran tersebut dapat diketahui bahwa : Penjumlahan akar-akar . Perkailan akar-akar . Ada beberapa bentuk pernyataan matematika yang bisa dirubah kedalam ( ) dan ( ). Tujuan dari perub